Tersedia tiga pilihan kelas kereta api Ekonomi, Bisnis, Eksekutif dari Jakarta tujuan Lamongan. Kelas Ekonomi dilayani oleh KA Jayabaya, Kertajaya dan KA Gumarang Kelas Ekonomi. KA Bisnis dilayani oleh KA Gumarang Bisnis dan KA Eksekutif dilayani KA Gumarang Eksekutif dan Sembrani.
Keberangkatan KA Ekonomi dari Pasar Senen tujuan Lamongan sedangkan KA Eksekutif keberangkatan awal dari Gambir ke Lamongan.
Fasilitas KA Ekonomi Jakarta Lamongan adalah KA Ekonomi AC, Bisnis juga AC. Waktu tempuh yang rata-rata 10-11 jam perjalanan membuat perjalanan anda terasa nyaman dan tidak capek. Berikut ini daftar kereta api Jakarta Lamongan yang bisa anda pilih dan gunakan.
Baca Juga Jadwal dan Harga Tiket KRL Bekasi Pasar Senen Terbaru
Tiket Kereta Api Jakarta Lamongan Terbaru
JAYABAYA kelas Ekonomi jam berangkat Pasar Senen 13:00, jam tiba Lamongan 23:26.
Waktu tempuh 10j 26m
Harga Tiket Rp 220.000 - 260.000.
KERTAJAYA kelas Ekonomi jam berangkat Pasar Senen 14:00, jam tiba Lamongan 01:00.
Waktu tempuh 11 jam.
Harga Tiket 150.000-165.000.
GUMARANG Kelas Eksekutif, Bisnis dan Ekonomi. Jam berangkat Pasar Senen 15:45, jam tiba Lamongan 02.17.
Waktu Tempuh Perjalanan 10j 32m.
Harga Tiket Kelas Eksekutif 365.000-465.000, Tiket Kelas Bisnis 250.000-340.000, tiket Kelas Ekonomi 190.000-220.000.
SEMBRANI Kelas Eksekutif, jam berangkat Pasar Senen 19:15. Jam Tiba Lamongan 05.04.
Waktu tempuh Perjalanan 9j 49m
Harga Tiket 385.000-485.000.
Baca Juga Harga Tiket Masuk Taman Safari Indonesia 2 Prigen Jawa Timur Beserta Wahana
Pemesanan Tiket KA Jakarta Lamongan bisa anda lakukan mulai H-90 sebelum keberangkatan. Tempat pesan tiket bisa di Mini Market, Traveloka atau Tiket,com yang merupakan partner resmi PT KAI. Silakan pesan tiket KAI Jakarta Lamongan jika dirasa perlu untuk menggunakannya.